Senin, 28 Mei 2018

PEDOMAN PERINGATAN HARI LAHIR PANCASILA TAHUN 2018

Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2018

Lambang Garuda Pancasila

Sebagaimana kita ketahui bahwa Presiden Republik Indonesia telah menetapkan tanggal 1 Juni sebagai Hari Lahir Pancasila dan menjadi Hari Libur Nasional, mulai tahun 2017. Penetapan itu tertuang dalam Keputusan Presiden Nomor 24 Tahun 2016, yang disampaikan oleh Presiden Jokowi saat menyampaikan pidato pada peringatan Pidato Bung Karno 1 Juni 1945, di Gedung Merdeka, Bandung, Selasa 1 Juni 2016.

Kamis, 26 April 2018

LOGO HARI JADI KE-277 KABUPATEN WONOGIRI TAHUN 2018

Monggo Logo Branding Hari Jadi Ke-277 Kabupaten Wonogiri Tahun 2018 untuk materi publikasi :

Matur Nuwun..

Senin, 19 Maret 2018

Seri Cerita Rakyat Wonogiri KISAH ASAL USUL NAMA WONOGIRI

Asal Usul Nama WONOGIRI


Satu lagi sebuah cerita rakyat Wonogiri yang menceritakan asal mula nama Wonogiri. Asal mula nama Wonogiri jauh sebelum terbentuknya sejarah pemerintahan di Kabupaten Wonogiri. 

Kamis, 08 Maret 2018

Seri Cerita Rakyat Wonogiri : PETILASAN KALIWERAK, sepenggal kisah gagalnya pasukan Belanda memburu Pangeran Sambernyawa

Pusaka Pangeran Sambernyawa yang berada di Petilasan Kaliwerak Gerdu Giripurwo Wonogiri.  

Kisah perjuangan Pengeran Sambernyawa dalam mengusir penjajah Belanda banyak dituturkan sebagai cerita rakyat. Tak terkecuali bagi rakyat Wonogiri yang wilayahnya sebagian besar merupakan tempat gerilya Pengeran Sambernyawa.

Selasa, 20 Februari 2018

INILAH NOMOR URUT DAN PROFIL PARTAI POLITIK PESERTA PEMILU TAHUN 2019

Berikut adalah daftar partai politik beserta nomor urut yang akan berlaga dalam ajang Pemilihan Umum tahun 2019 berdasarkan Pengumuman Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia Nomor : 192/PL.01.1-PU/03/KPU/II/2018 tentang Penetapan Nomor Urut Partai Politik Peserta Pemilihan Umum Tahun 2019 :

Jumat, 16 Februari 2018

DUA TAHUN JEKEK-EDY SESARENGAN MBANGUN WONOGIRI

Pelantikan Bupati Wonogiri Joko Sutopo dan Wakil Bupati Wonogiri Edy Santosa bersama Kepala Daerah lain oleh Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, (17/2/2016). 

Pada 17 Februari 2018 besok hari, genap 2 tahun sudah Jekek-Edy menerima amanah dari rakyat Wonogiri untuk membawa satu perubahan ke arah yang lebih baik. Perubahan peningkatan kesejahteraan, keadilan, pemerataan dan peningkatan kualitas hidup seluruh masyarakat.

Rabu, 31 Januari 2018

INFO SEPUTAR GAJI APARATUR SIPIL NEGARA/ PEGAWAI NEGERI SIPIL

Gaji PNS
ASN (Aparatur Sipil Negara) masih menjadi profesi yang banyak diminati warga Indonesia. Dengan pemberian gaji yang dijamin pemerintah serta tuntutan kerja yang bisa dikatakan lebih “lunak” dari profesi swasta menjadikan ASN tetap menjadi profesi yang diburu berbagai kalangan. Di samping itu, menjadi ASN akan menaikkan gengsi di tengah kehidupan sosial masyarakat.