Senin, 21 Oktober 2019

PEDOMAN HARI PAHLAWAN TAHUN 2019


Setiap tanggal 10 November diperingati sebagai Hari Pahlawan adalah peristiwa pertempuran hebat yang terjadi di Surabaya antara arek-arek Suroboyo dengan serdadu NICA yang diboncengi Belanda. 

Momentum peperangan di Surabaya tersebut menjadi legitimasi peran militer dalam perjuangan merebut kemerdekaan. Sehingga nilai kepahlawanan tersemat dalam sebuah perjuangan melawan agresi militer. Dan untuk memobilisasi kepahlawanan secara militeristik, makanya 10 November dijadikan Hari Pahlawan.

Mantan pimpinan tertinggi gerakan Pemuda Republik Indonesia (PRI) Sumarsono yang juga ikut ambil bagian dalam peperangan pada saat itu mengusulkan kepada Presiden Soekarno agar menetapkan tanggal 10 November sebagai Hari Pahlawan.

Guna mewariskan sejarah agar tidak hilang dalam dinamika peradaban generasi sekarang maka setiap tanggal 10 November diperingati Hari Pahlawan. Berikut adalah Pedoman Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2019 : 
Silahkan download link berikut ini :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar